Sabtu, 01 September 2012

Cara Share/Berbagi File


Untuk para pengguna warnet, atau untuk anda yang
ingin berbagi dengan teman anda pada komputer yang
berbeda, anda bisa menggunakan metode import
- export. (Hal ini juga berlaku bila anda
menggunakan IE dan Netscape bersama-sama, anda
bisa bertukar favorites ataupun bookmark diantara
kedua program tersebut) Caranya:

- Klik menu File, lalu Import and Export.

- Hal ini bisa dilakukan pada komputer yang
sama ataupun dari komputer lain yang saling
terhubung melalui jaringan.


Catatan:
- Favorites di export sebagai file HTML
biasa, jadi bisa di import oleh Internet Explorer
ataupun Netscape Navigator. Anda juga bisa meng
export satu atau semua folder yang ada di daftar
Favorite.

- Besar file favorite tersebut sangat kecil,
jadi jika tidak ada koneksi dengan komputer lain,
anda bisa menggunakan disket ataupun
mengirimkannya melalui email.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
| |